Record Details

PERSEPSI KUALITAS PENDIDIKAN, FASILITAS, DAN STAF PENGAJAR DI FAKULTAS EKONOMI, UNIVERSITAS KRISTEN PETRA, SURABAYA

Journal of Management and Entrepreneurship

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title PERSEPSI KUALITAS PENDIDIKAN, FASILITAS, DAN STAF PENGAJAR DI FAKULTAS EKONOMI, UNIVERSITAS KRISTEN PETRA, SURABAYA
 
Creator Gunawan, Fifi
Dewi, Yuanita
Haryadi, Bambang
Soekarno, Soekarno
Llewelyn, Richard
 
Subject perceptual changes, education quality, educational facilities, teaching staff.
 
Description This study evaluates the changes in perception related to education quality, facilities and teaching staff that occur between before a student enters the Economics Faculty at Petra Christian University and after they begin their studies. Results found using two sample t-tests show that all levels of students experienced a large decline in perception regarding the teaching staff, primarily due to the inability of the staff to teach according to the scheduled time, but also due to lecturers not valuing students or teaching in a way that was easy to receive instruction. Older students experienced positive changes in perceptions of facilities and no change in overall perception of the education quality, while younger students were dissatisfied with both educational quality as well as facilities. The results show the importance of prioritizing the human resources instead of the physical facilities.


Abstract in Bahasa Indonesia :

Penelitian ini menganalisa perubahan persepsi yang terjadi sebelum dan sesudah masuk kuliah terhadap kualitas pendidikan, fasilitas, dan staf pengajar di Fakultas Ekonomi, Universitas Kristen Petra. Hasil yang ditemukan dengan menggunakan analisa uji-t dua sample, menunjukkan bahwa semua angkatan mengalami penurunan besar dalam persepsi terhadap para staf pengajar, terutama karena ketidaktepatan waktu dalam mengajar, tetapi juga karena staf pengajar kurang menghargai mahasiswa dan juga tidak mengajar dengan cara yang mudah diterima. Mahasiswa dari angkatan lama mengalami perubahan persepsi yang positif terhadap fasilitas dan tidak mengalami perubahan dalam persepsinya terhadap kualitas pendidikan sedangkan mahasiswa dari angkatan baru mengalami penurunan persepsi terhadap kualitas pendidikan serta fasilitas. Seluruh hasil menunjukkan pentingnya mengutamakan sumber daya manusia dan bukan hanya fasilitas dan sarana fisik.

Kata kunci: perubahan persepsi, kualitas pendidikan, fasilitas, staf pengajar.
 
Publisher Institute of Research and Community Outreach - Petra Christian University
 
Contributor
 
Date 2006-02-23
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion

 
Format application/pdf
 
Identifier http://jurnalmanajemen.petra.ac.id/index.php/man/article/view/16796
10.9744/jmk.7.2.pp. 113-124
 
Source Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan; Vol 7, No 2 (2005): SEPTEMBER 2005; pp. 113-124
1411-1438
 
Language eng
 
Relation http://jurnalmanajemen.petra.ac.id/index.php/man/article/view/16796/16779