Record Details

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP KEMAMPUAN BERKOMUNIKASI SEKRETARIS

Jurnal Ekonomi MODERNISASI

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP KEMAMPUAN BERKOMUNIKASI SEKRETARIS
 
Creator Widowati, Dyah
 
Subject Kecerdasan emosional, kemampuan berkomunikasi sekretaris
 
Description Mengingat pentingnya komunikasi didalam setiap aspek kehidupan terutama dalam dunia kerja pada umumnya dan sekretaris sebagai pemegang peran utama dalam menjembatani komunikasi didalam perusahaan tersebut. Sehubungan dengan pekerjaaan sekretaris yang banyak berkomunikasi dalam dunia kerjanya, dan diketahui pula sekretaris merupakan pusat informasi sehingga dalam kinerjanya lebih banyak bernteraksi dengan lingkungan dan orang-orang sekitarnya dan sehubungan dengan ilmunya sekretaris memiliki fungsi sebagai PR internal. Kecakapan seseorang dalam berkomunikasi secara verbal yang jelas tidak dipengaruhi oleh IQ (kecerdasan intelegensi ) tetapi salah satunya mendapat pengaruh dari EQ (kecerdasan emosional). Kecerdasan emosional (EQ) banyak berpengaruh pada setiap aspek kehidupan, bahkan para ahli mengemukakan bahwa keberhasilan dalam hidup terdiri dari 50% kecerdasan emosional, 20 % kecerdasan intelegensi, sisanya untuk kerja keras dan ketekunan. Untuk itu akan dikupas pengaruh kecerdasan emosional (EQ) terhadap komunikasi, dalam hal ini komunikasi verbal sekretaris sehingga akan memudahkan hubungan kerjasama diantara rekan sekerja dan meminimalkan salah paham yang mungkin timbul karena adanya penangkapan yang kurang tepat terhadap apa yang disampaikan.
 
Publisher Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kanjuruhan Malang
 
Contributor
 
Date 2006-05-01
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion


 
Format application/pdf
 
Identifier http://ejournal.unikama.ac.id/index.php/JEKO/article/view/892
10.21067/jem.v1i2.892
 
Source Jurnal Ekonomi Modernisasi; Vol 1, No 2 (2005): Juni; 64-74
Jurnal Ekonomi MODERNISASI; Vol 1, No 2 (2005): Juni; 64-74
2502-4078
0216-373X
 
Language eng
 
Relation http://ejournal.unikama.ac.id/index.php/JEKO/article/view/892/665
 
Rights This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.