Record Details

WTO dan Prinsip-prinsip Perdagangan Dunia

Jurnal Ekonomi dan Pembangunan Indonesia

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title WTO dan Prinsip-prinsip Perdagangan Dunia
 
Creator Tarmidi, Lepi T.; LPEM FEUI
 
Subject
World Trade Organization; GATT; Perdagangan

 
Description World Trade Organization (WTO) adalah kepanjangan dari GATT (General Agreement on Tariffs and Trade), dan mulai berdiri 1 Januari 1995. Karena itu semua tujuan, prinsip perdagangan dunia dan hasil-hasil perundingan Putaran-Putaran perdagangan di bawah GATT, di mana yang terakhir adalah Putaran Uruguay, menjadi bagian dan mengikat bagi WTO. Namun WTO adalah badan yang sama sekali berbeda dengan GATT. Dalam GATT dahulu tidak ada negara anggota, tetapi negara peserta adalah contacting party dari GATT, dalam arti bahwa suatu negara peserta hanya terikat dengan peraturan-peraturan tertentu saja yang ditanda-tanganinya dan tidak terikat dengan semua peraturan yang ada dalam GATT. Sementara dalam WTO, semua negara peserta adalah anggota dan semua kesepakatan yang ada dalam WTO tanpa kecuali mengikat bagi semua anggota dan ada sanksi hukumnya (legally binding) bila terjadi pelanggaran. Kedudukan hukum WTO jauh Iebih kuat, karena selain ditanda-tangani oleh Menteri Perdagangan masing-masing negara peserta, isi kesepakatan Putaran Uruguay dan pendirian WTO jugs harus diratifikasi oleh parlemen negara anggota masing-masing, artinya diperkuat oleh persetujuan wakil-wakil rakyat. Demikianpun, DPR Indonesia telah memberikan persetujuannya pada tanggal 2 November 1994. 
 
Publisher Department of Economics-FEB UI
 
Contributor
 
Date 2016-04-11
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article

 
Format application/pdf
 
Identifier http://jepi.fe.ui.ac.id/index.php/JEPI/article/view/623
10.21002/jepi.v2i2.623
 
Source Jurnal Ekonomi dan Pembangunan Indonesia; Vol 2, No 2 (2002): Januari; 1-10
2406-9280
1411-5212
 
Language eng
 
Relation http://jepi.fe.ui.ac.id/index.php/JEPI/article/view/623/217
 
Coverage


 
Rights Copyright (c) 2016 Jurnal Ekonomi dan Pembangunan Indonesia